Seperti Ini Game dari Trover Saves the Universe
Seperti Ini Game dari Trover Saves the Universe
Catatan Cikal - Jakarta - Squanch Games baru saja merilis gameplay dari Trover Saves the Universe. Seperti apakah game itu?
Trover Saves the Universe adalah sebuah game virtual reality (VR) yang dibuat oleh Justin Roiland, pembuat serial kartun ternama, Rick and Morty.
Game ini rencananya akan dirilis untuk konsol PlayStation 4 dan PSVR. Tonton video gameplay-nya yang berdurasi 8 menit di bawah ini:
Sumber : INILAHCOM
Tidak ada komentar